Macam macam hardware komputer

Macam-Macam Hard Ware Komputer

                                         


MONITOR


      Monitor adalah sebuah kotak layar yang dapat menampilkan sesuatu dari komputer. Selain itu pula istilah monitor terkadang digambarkan untuk menilai kemampuan grafis.
    Fungsi atau kegunaan monitor adalah fungsi monitor sendiri, secara umum monitor berfungsi untuk mengubah sinyal video dari PC yang masih berupa sinyal digital menjadi sinyal analog yang selanjutnya melalui beberapa proses sampai akhirnya dapat di tampilkan di layar monitor dan dapat kita lihat.

LCD PROYEKTOR


         LCD Proyektor adalah perangkat alat bantu yang sering digunakan untuk media presentasi, karena mampu menampilkan gambar dengan ukuran besar. Biasanya dihubungkan dengan komputer / laptop
      Fungsi Lcd proyektor adalah untuk menampilkan video, gambar, atau data dari komputer pada sebuah layar atau sesuatu dengan permukaan datar seperti tembok, dsb.

 PRINTER

   Printer adalah  Printer atau pencetak adalah alat yang menampilkan interpretation dalam bentuk cetakan, baik berupa teks maupun gambar/grafik, di atas kertas.
Fungsi dari printer adalah  alat  pencetak tulisan atau gambar yang tampil di layar monitor.

  SPEAKER


    Speaker adalah transduser yang mengubah sinyal elektrik ke frekuensi audio (suara) dengan cara menggetarkan komponennya yang berbentuk selaput.
     Fungsi dari speaker adalah perangkat elektronika yang terbuat dari logam dan memiliki membran, kumparan, serta magnet sebagai bagian yang saling melengkapi.


PERIPHERAL DEVICE


      Peripheral device adalah hardware tambahan yang disambungkan ke komputer, biasanya dengan bantuan kabel. Peripheral ini bertugas membantu komputer menyelesaikan tugas yang tidak dapat dilakukan oleh hardware yang sudah terpasang didalam casing.
     Fungsi dari peripheral device adalah Fungsi peripheral device, terhubung ke perangkat pengolahan informasi, memiliki pluralitas unit fungsional untuk saling mengerahkan fungsi yang berbeda dengan pertukaran data dengan perangkat pengolahan informasi. Fungsi peripheral device termasuk penilaian unit perintah spesifik untuk menilai apakah data dari perangkat pengolahan informasi berisi perintah spesifik sesuai dengan unit-unit fungsional dan pemasok data untuk bertindak ketika detektor perintah spesifik menentukan bahwa ada perintah khusus

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Karya Tulis Ilmiah: Kiat sukses meghadapi ujian nasional

legenda kota surabaya

kebiasaan buruk pria terhadap kulitnya